Jumlah Pemeluk Agama Buddha Di Kabupaten Wonosobo 785 orang
(berdasarkan data penyuluh Agama Buddha th.2021)
Program Kegiatan
- Kegiatan Persamuhan Umat Buddha (PUB)
- Pujabhakti anjangsana Wanita Buddha Indonesia (WBI) tingkat Vihara
- Pujabhakti anjangsana bapak-bapak ditingkat Vihara
- Kebaktian rutin mingguan dimasing-masing Vihara
- Pertemuan rutin selapanan masing-masing antar Vihara
- Pertemuan triwulan pengurus Vihara se Kabupaten Wonosobo
- Lomba Panembrono (saat perayaan Hari Raya Waisak)
- Sebulan Pendalaman Dhamma (SPD) menjelang Hari Raya Waisak
- Mengadakan perayaan hari-hari besar keagamaan Buddha
- Majelis Budhayana Indonesia (MBI)
- Pertemuan triwulan pengurus Majelis Budayana Indonesia (MBI) Kabupaten bersama pengurus Vihara
- Pertemuan rutin selapanan pengurus Majelis Budayana Indonesia (MBI) Kabupaten
- Mengikuti diklat di tingkat Provinsi maupun pusat
- Menyelenggarakan diklat bagi pengurus Vihara maupun badan otonom
- Kegiatan anak-anak dan remaja
- Sekolah Minggu Buddha (SMB) tiap Vihara
- Dhammaclass (pendalaman keagamaan) di dalam Vihara
- Dhammacamp (pendalaman keagamaan) di luar Vihara
- Pertemuan selapanan rutin untuk remaja se Kabupaten
- Attasila (Puasa Buddha) dan meditasi secara berkala
- Mengikuti kegiatan dan pelatihan di tingkat Provinsi maupun Nasional
- Sippa Dhamma Sampajja
Ajang pencarian bakat/perlombaan :
- Baca Kitab Suci Dhammapada (bagian dari Tripitaka)
- Vihara Gita (lagu rohani Buddha)
- Cerdas cermat Dharma
- Kreasi seni & budaya Buddha
- Penyampaian Dhamma (khotbah)
Nama dan Jumlah Guru Agama Buddha
– Khadminah, A. Ma
– Dibantu guru keagamaan Buddha non PNS dan Penyuluh Agama Buddha non PNS